Banyak manfaat yang diberikan oleh
computer dalam hal seni gambar atau picture atau image. Manusia banyak dibantu
dalam berbagai hal yang meliputi dalam hal proses menggambar (creating image),
Mengubah gambar (image processing), Menyajikan gambar (image presenting).
Gambar yang diproses secara komputasi
di atas dapat berupa gambar apa saja dalam berbagai bentuk dari 2 dimensi
hingga 3 dimensi. Dalam menggambar dengan system komputer, gambar dibedakan
dalam beberapa format yaitu :
1. Web page ( HTML )
2. GIF (Graphic Interchange Format) format
untuk gambar yang dibentuk oleh berbagai garis dan hanya menggunakan beberapa
warna.
3. JPEG (Join Photographic Experts Group)
format untuk gambar yang dibentuk oleh benyak warna dan spectrum seperti foto.
Format gambar ditentukan oleh jumlah warna yang
membentuknya. Berikut adalah klasifikasi gambar berdasarkan warna yang
membentuknya.
·
16 colors ( GIF )
·
256 colors ( GIF dan JPG )
·
16 milion ( JPG )
Foto dalam format JPEG yang diproses memiliki berbagai
format yaitu :
·
BMP - bitmap
·
TIF – Tagged Image Fite Format
·
PCX – Zsoft Paintbrush
·
WMF – Windows Metal File
Creating Image
Menciptakan
gambar dengan komputer adalah menggambar dengan basis titik, baris dan bangun.
Hingga saat ini telah banyak software dan hardware yang diciptakan untuk
membuat gambar. Diantaranya :
·
Paint Et Draw Programs Paint
·
Microsoft Paint
·
Lview pro
·
Paint Shop Pro
|
·
Core Photo Paint Draw
·
Power Point
·
Corel Draw
|
Tentunya banyak keuntungan yang didapat dengan menggambar di
komputer misalkan :
1. Tidak dibutuhkan ruang yang besar untuk
meja gambar.
2. Tidak menimbulkan sampah kertas karena
kesalahan dapat diperbaiki di layar komputer.
3. Dapat menciptakan gambar yang sulit
dibuat manusia. Dalam proses ini manusia sebagai brainware diharapkan memiliki
kemampuan untuk operasional, misalakan : Reizing an image, Cropping an image.