STOPLES HIAS (KREASI TALI SEPATU)
Alat dan Bahan
- Aneka kreasi tali sepatu berbentuk lolipop, flower, crab dan smile
- Tali sepatu warna putih, pink muda, pink tua dan hitam
- Stoples polos
- Gunting
- Lem lilin
- Lem kayu
Cara membuat
- Siapkan stoples polos, olesi sekeliling stoples dengan lem kayu.
- Lilitkan tali sepatu warna hitam, putih, pink muda, dan pink tua pada stoples. Tunggu sampai kering.
- Hiasi sekeliling stoples dengan aneka kreasi tali sepatu yang telah jadi, posisi selang-seling. Tambahkan hiasan bunga dari tali sepatu pada bagian tutup stoples. Tunggu sampai kering.
BERAMALLAH DENGAN MENGKLIK IKLAN DI ATAS POSTING
Unik yah,,, dan kreatif sekali.
ReplyDeleteterima kasih atas kunjungannya....
ReplyDelete